MADU MONGSO
Bahan:
-
750 gram tapai ketan hitam manis
-
500 ml santan
-
250 gram gula pasir
-
2 lembar daun pandan
Pelengkap : kertas minyak warna-warni
Cara membuat:
-
Kertas minyak potong ukuran 10 x 10 cm.
-
Masak santan bersama gula pasir dan daun pandan hingga mendidih.
-
Masukkan tapai ketan hitam, aduk rata dan masak hingga santan habis dan kelihatan berminyak angkat.
-
Cetak adonan sesendok makan, bulatkan dan bungkus dalam kertas minyak seperti permen.
-
Sajikan atau simpan dalam stoples.
-
Yummy!
Selamat mencoba! 😀
Iklan